Lompat ke konten
Home » Resep » Recipe Schema » Ide Resep Es Campur Jelly Minuman Segar

Ide Resep Es Campur Jelly Minuman Segar

Es Campur Jelly

Ide Resep Es Campur Jelly Minuman Segar

Ide Resep Es Campur Jelly Minuman Segar- Anda bisa membuat sendiri Resep Es Campur Jelly, minuman segar ini di rumah.

Selain bahannya yang mudah ditemukan, Anda juga bisa menghemat banyak uang. Membuat minuman segar sendiri juga membuat Anda bebas berkreasi sesuai selera.

Selain itu, kebersihan minuman dapat terjaga dengan baik. Jika Anda bingung dan tidak tahu resep membuat minuman segar yang praktis, berikut ini resep minuman segar pelepas dahaga yang kami berikan agar  bisa Anda jadikan referensi.

Resep Es Campur Jelly

Saat ini cuaca terasa sangat panas, Rasanya ingin sekali minum yang dingin dan segar. Nah, kami sarankan untuk anda agar tidak membeli minuman es di luar ,sebaiknya anda buat sendiri kreasi resep minuman segar di rumah, Anda bisa berkreasi dengan jelly melalui beberapa resep di bawah ini.

Baca Juga :  Resep Es Susu Durian Kocok, Rasa Manis Legit Minuman Dingin Menyegarkan

Bahan Es Campur Jelly

  1. 1 kaleng leci kalengan
  2. 800 ml jus leci
  3. 3 bungkus jelly aneka rasa
  4. 100ml air panas
  5. 1 bungkus kemangi
  6. 1 sachet krimer

Cara Membuat:

  1. Buat agar-agar seperti biasa.
  2. Tuangkan ke dalam mangkuk berisi krimer jika anda sudah Rebus 100 ml air
  3. Aduk rata hingga warnanya seperti susu.
  4. Tambahkan agar-agar, jus leci, kemangi, buah leci kalengan beserta airnya, dan krimer ke dalam wadah baru, aduk rata.
  5. Masukkan ke dalam kulkas, tunggu 10 menit, lalu sajikan dengan tambahan es batu.

Resep Es Susu Jelly

Bahan yang dibutuhkan:

  1. 1 liter air
  2. 1 liter susu cair full cream
  3. 1 kaleng manis kental
  4. 2 sachet agar-agar bubuk polos
  5. es batu secukupnya
Baca Juga :  Resep Es Jus Pakcoy Nanas Sederhana

Cara Membuat:

  1. Tuang air ke dalam panci, lalu tambahkan bubuk agar-agar. Masak sambil diaduk.
  2. Setelah itu pindahkan ke wadah, lalu diamkan hingga mengeras.
  3. Selanjutnya, rebus air hingga mendidih, lalu tuangkan susu cair. Masak sambil diaduk dengan api kecil.
  4. Campur dengan kental manis, aduk sebentar, lalu matikan kompor. Tunggu sampai dingin.
  5. Potong agar-agar yang sudah mengeras, lalu sajikan dengan campuran susu dan es batu secukupnya dalam gelas.

Demikian penjelasan dari saya tentang Ide Resep Es Campur Jelly Minuman Segar semoga bermanfaat, terimakasi

Ingin Menjadi Penulis di Topwisata, bisa banget dong!! , daftarkan dirimu dan raih penghasilannya
Penulis Lepas Kontributor Topwisata.info

Tag:

Tinggalkan Balasan