Lompat ke konten
Video : Malam Dingin, Enaknya buat Jamur Enoki Pedas, Begini Resepnya

Video : Malam Dingin, Enaknya buat Jamur Enoki Pedas, Begini Resepnya

Resep Jamur Enoki Pedas3

Video

YouTube player

Bahan Mokbang Jamur Enoki Pedas

Berikut ini Bahan Mokbang Jamur Enoki Pedas:

  1. 500 gr jamur enoki
  2. 2 sdm gocujhang (pasta cabai Korea)
  3. 1 sdm gocujharu (bubuk cabai korea)
  4. 1 sdm kaldu jamur
  5. 2 sdm mentega
  6. 3 sendok makan bawang merah goreng
  7. Wijen secukupnya
  8. 1/2 sdt garam (sesuai selera)
  9. 1 sdm gula pasir (cicipi jika suka agak manis)
  10. Iris bumbu halus
  11. 6 siung bawang putih
  12. 1/2 bombay uk besar
  13. 1 cm jahe
Baca Juga :  Resep sederhana Nastar Keju Kacang, ini video membuatnya
Ingin Menjadi Penulis di Topwisata, bisa banget dong!! , daftarkan dirimu dan raih penghasilannya
Penulis Lepas Kontributor Topwisata.info

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

banner