Lompat ke konten
Home » Uncategorized » Popcorn Karamel, Camilan Tepat Nonton Netflix, Ini Resepnya

Popcorn Karamel, Camilan Tepat Nonton Netflix, Ini Resepnya

” K-POP (Karamel Popcorn), TEMAN NONTON NETFLIX “


Hallo guys.. Udah update list film yang bakalan tayang di Netflix bulan Desember 2020 ?? Kalau belum buruan deh kalian search film-film apa aja yang tayang di bulan ini, sapa tau film favorit kalian ada di list. 

Sambil liat Netflix rasanya kurang lengkap ya kalau nggak ada yang nemenin. Syukur-syukur si doi peka dan nemenin nonton Netflix walaupun di rumah aja. 

Popcorn memang merupakan jajanan yang sangat pas untuk menemani waktu kita bersantai, kudapan yang terbuat dari jagung ini sangat diminati semua kalangan, baik itu dewasa ataupun anak-anak.
Popcorn sendiri sudah ada sejak abad ke 16 lalu. Hal ini memang terendus dari buku diary Hernando Cortes (1485-1547). Bahwa dalam buku tersebut sudah dijelaskan bahwa popcorn adalah salah satu makanan pokok bagi suku Aztec.
Cuaca mendung ditambah Netflix dan kehadiran si doi bikin suasana kayak lagi nonton berduaan di bioskop yaa. Hihihiii bikin para jomblowers makin iri niih !! 😊 
Eiittss bagi yang jomblo gak usah sirik deh.. Topwisata bakal kasih resep camilan simple, manis, dan punya coffee taste yang bisa kalian bikin buat nemenin nonton Netflix walaupun tanpa si doi. Okey langsung aja yuk siapkan bahan-bahannya.

Baca Juga :  Resep Kentang Mustofa, Enak dan Anti Melempem

Lanjut ke Bahan-bahan & Langkah

Ingin Menjadi Penulis di Topwisata, bisa banget dong!! , daftarkan dirimu dan raih penghasilannya
Penulis Lepas Kontributor Topwisata.info

Tinggalkan Balasan