Lompat ke konten
Resep membuat tahu isi daging, ini video lengkapnya

Resep membuat tahu isi daging, ini video lengkapnya

tahu isi daging (2)

Video

YouTube player

Bahan-bahan

  • 10 buah tahu sumedang siap makan
  • 4 buah wortel dikupas lalu dipotong korek api
  • ¼ kg touge
  • ½ buah kol dicincang kecil
  • 250 gram daging sapi dicincang kasar
  • ½ sendok teh kaldu bubuk
  • 8 butir bawang merah dicincang halus
  • 4 siung bawang putih dicincang halus
  • 1 sendok teh garam
  • 1 sendok teh gula pasir
  • ½ sendok teh merica bubuk
  • 2 sendok makan minyak goreng untuk menumis

Bahan adonan tepung

  • 100 gram tepung terigu untuk baluran atau pelapis
  • 250 gram tepung terigu untuk adonan
  • 70 gram tepung beras
  • 150 ml air matang
  • 1 sendok teh garam
  • 1 sendok teh gula pasir
  • 250 ml minyak goreng untuk menggoreng tahu
Ingin Menjadi Penulis di Topwisata, bisa banget dong!! , daftarkan dirimu dan raih penghasilannya
Penulis Lepas Kontributor Topwisata.info

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Sponsor topwisata.info